TIMETODAY.ID – Menjadi atlet merupakan suatu kebanggan tersendiri, terlebih jika berhasil mengharumkan nama Bangsa Indonesia dengan prestasi.
Namun sayangnya, baru-baru ini beredar kabar pilu dari salah satu penjaga gawang atau kiper Timnas Indonesia, Kurnia Meiga.
Kurnia Kurnia Meiga terpaksa harus menjual seluruh medali yang sempat ia raih sejak tahun 2008 silam untuk biaya pengobatan gangguan pada fungsi penglihatan yang dideritanya.
Baca Juga: Pelatih Argentina Bakal Umumkan Skuadnya Pekan Depan Lawan Indonesia, Messi dan Di Maria Bakal Main
Bukan saja Kurnia Meiga, ternnyata masih banyak mantan atlet Indonesia yang bernasib sama. Siapa saja?
Melansir beragam sumber, berikut ini daftar nama mantan atlet Indonesia yang dulu sempat mengharumkan nama bangsa, kini hidup sengsara!
Ellyas Pical
Baca Juga: Link Live Streaming dan Jadwal Pertandingan Malaysia Masters 2023 Babak 32 Besar Hari Ini
Ellyas Pical adalah seorang atlet tinju legendaris Indonesia. Pada tahun 1985 Ellyas Pical berhasil merebut titel dunia yaitu Super Flyweight IBF.

Kini, kehidupan Ellyas Pical begitu miris, ia bekerja menjadi petugas keamanan yang juga merangkap petugas kebersihan setelah pensiun menjadi atlet petinju Indonesia.
Suharto
Setelah pensiun sebagai atlet balap sepeda, Suharto kini berprofesi sebagai tukang becak di Gresik, Jawa Timur.
Baca Juga: Delapan Atlet Inline Skate Kota Bogor Siap Tanding Dalam Kejuaraan Disporapar Jateng